"Panjatkan harapanmu tinggi, penuh dengan usaha dan doa yang mengiringi."
Dulu, berharap bisa mendapatkan pengalaman di luar pulau Kalimantan. Besar dan tinggal di Kalimantan membuatku penuh harap. Dengan segala usaha dan pengorbanan.. akhirnya, aku bisa berada di sini. Terkadang tidak menyangka bisa di titik ini. Walaupun juga banyak rintangan-rintangan yang menerjang. Tapi itu bukan menjadi hal yang membuatmu harus menyerah, kan? Seperti dahulu, untuk mencapai di titik sekarang.. ada proses yang harus dilalui dan terlampaui. Begitu juga sekarang. Sebab rencana Tuhan adalah rancangan masa depan yang indah dan bukanlah suatu kecelakaan. Trust his timing n planπ biarkan ini menjadi pengingat atas waktu dan rencana Tuhan yg terbaik. Pengingat untuk selalu kuat dan bersyukur atas berkat yang Tuhan beri. π₯°
Stasiun Bangil, 28 Juni 2023
17.48 WIB
Tidak ada komentar:
Posting Komentar